Menu

Mode Gelap
Jelang Purnatugas, Pj Bupati Ridwan Badallah Pamitan ke Pegawai Pemkab Busel Penumpang KM Fitri-09 Tenggelam di Perairan Tolitoli Berhasil Dievakuasi TNI AL Resmi Prabowo Capres 2029, Partai Negoro Berkonsolidasi Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Lanud Sugiri Sukani Kembangkan Peternakan Mandiri Pertemuan Airlangga dengan Komisioner Perdagangan UE Bicarakan Ini Rakernas Partai Buruh 2025 Fokus pada Isu Perburuhan dan Kerakyatan

METRO

Bukber Di Hotel 88 Fatmawati Dengan Menu Ala Jepang, Ada Doorprize Smartphone Loh..

badge-check


					Bukber Di Hotel 88 Fatmawati Dengan  Menu Ala Jepang, Ada Doorprize Smartphone Loh.. Perbesar

INAnews.co.id,  Jakarta  –  Salah satu hotel  di selatan jakarta. Menghadirkan konsep unik, yaitu Hotel 88 Fatmawati menyajikan masakan Jepang untuk paket Buka Puasa Ramadhan 1445 H. Menu Jepang dipilih untuk menawarkan pengalaman berbeda dari hotel lainnya.

Hotel 88 di Jakarta setiap tahunnya selalu menyuguhkan menu berbuka puasa bersama (Bukber) dengan beragam menu yang sensasional yang terasa lezat dan pas di kantong untuk dinikmati warga Jakarta. Demikian juga dengan Hotel 88 Fatmawati, Jakarta Selatan.

Selain melepas dahaga setelah seharian berpuasa, bukber kerap menjadi momen berbagi tawa, canda dan menjalin silaturahmi. Momen special dan penuh berkah inilah yang ditunggu Umat Islam Indonesia. Atas dasar itu, Hotel 88 Fatmawari Jakarta merilis promo special paket bukber selama bulan Ramadhan 1445 Hijriyah.

Promo special paket bukber ini dilaunching dengan tema “Iftar Packge & Food Testing Promo Ramadhan” dengan mengundang relasi media massa & influencer yang digelar pada Kamis 7 Maret 2024.

Elda  Azwar, Sales Manager Hotel 88 Fatmawati dalam keterangan resminya mengatakan, dalam launching Promo Bukber Ramadhan 1445 Hijriyah (tahun 2024) ini, “Iftar Pakckage ” di bandrol dengan harga Rp. 88.000,- nett/pax berlaku untuk hari Minggu sampai Kamis dan Rp. 100.000,- nett/pax untuk hari Jumat dan Sabtu dengan berbagai menu “All You Can Eat” mulai dari Aneka Takjil, Maincourse, Sup, dan Aneka Beverage.

Menariknya, bukber puasa 1445 Hijriyah (2024) ini, disajikan khusus menu masakan Jepang. seperti ramen, sushi, takoyaki, tempura dan masih banyak lainnya. “Menu special khas ini selalu ada setiap harinya.” jelas Elda.

Bagi warga yang reservasi di awal, Hotel 88 Fatmawati memberikan promo ‘Early Bird’ untuk yang booking sebelum menginjak bulan Ramadhan dengan harga Rp. 75.000,- nett/Pax.

Selain itu, Hotel 88 Fatmawati juga mengadakan doorprize yaitu setiap pembelian 10 paket dan kelipatannya akan mendapatkan 1 kupon yang akan di undi setiap minggunya dan pemenang akan mendapatkan hadiah menarik diantaranya Voucher Belanja, Voucher Menginap dan Grandprize Smartphone.

Tempat bukber itu sendiri berada di restaurant Hotel 88 Fatmawati lantai dasar dengan suasana yang dibalut dekorasi nuansa Ramadhan.

Hotel 88 Fatmawati didirikan oleh Waringin Hospitality Hotel Group berada di Jl. RS Fatmawati Raya Nomor 4. Jakarta Selatan. Selain mempunyai paket bukber, Hotel ini mempunyai 2 type kamar yaitu Superior & Deluxe dilengkapi dengan fasilitas restaurant dan meeting room.

Untuk harga terbaik anda bisa pesan melalui website di www.waringinhospitality.com. Sementara untuk pemesanan melalui WhatsApp bisa menghubungi nomor 0811-1838-863 atau hubungi 021-27512777.

“Follow juga Instagram kami di @hotel88fatmawati untuk melihat promo menarik lainnya.” tandas Elda Azwar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Cari Pembersih Kaca Mobil Inovatif di IIMS 2025, Turtle Wax Wiper Fluid Salah Satunya

13 Februari 2025 - 20:05 WIB

Hotel MAXONE Kramat Jakarta Hadirkan Promo “Weekday Gateway Deals” – Menginap Nyaman Dengan Harga Spesial!

13 Februari 2025 - 19:55 WIB

Pelaksanaan Program Cek Kesehatan Dimulai

11 Februari 2025 - 14:33 WIB

Populer GAYA HIDUP