Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

OTOMOTIF

Bengkel Astra Peugeot Tetap Siaga di Tanah Air

badge-check


					Bengkel Astra Peugeot Tetap Siaga di Tanah Air Perbesar

INAnews.co.id, Jakarta-Kabar baik bagi konsumen pemilik Peugeot diseluruh Indonesia. Pasalnya walau ada Pandemi Covid19, Astra Peugeot tetap membuka bengkel siaga selama masa pemberlakuan PSBB (Pembatasan Sosisial Berskala Besar) di seluruh bengkel resmi Astra Peugeot di Tanah Air.

Mobil yang terpakir di garasi menjadi salah satu alasan tepat untuk melakukan perawatan agar kondisi kendaraan kembali menjadi sangat prima.

Informasi mengenai bengkel tutup hingga hanya melayani kondisi darurat semata begitu melekat pada sebagian konsumen.

Kekhawatiran itupun terjawab. Setidaknya, informasi bengkel resmi Astra Peugeot tetap buka untuk konsumen akan membantu. Apalagi dalam konteks perawatan kendaraan baik rutin maupun emergency dapat tetap diakses dalam kondisi ini.

“Astra Peugeot tetap terus siaga melayani konsumen melakukan perawatan kendaraan meski dengan kondisi PSBB. Tentu saja dengan prosedur protokol kesehatan dan New Normal di berlakukan di bengkel resmi Astra Peugeot.” tukas Aidil Swastomo selaku Head of Aftersales dari Astra Peugeot. Dalam keterangan resminya yang dikirim ke redaksi INAnews pada Rabu,27/05/20.

Konsumen pemilik Peugeot tidak perlu ragu untuk melakukan perbaikan di bengkel-bengkel resmi. Untuk informasi lebih lanjut mengenai bengkel siaga tetap buka, para konsumen Peugeot dapat langsung menghubungi atau mengunjungi bengkel resmi Astra Peugeot terdekat.

Astra Peugeot merupakan bagian dari PT Astra International Tbk yang memberikan jaminan kualitas Astra pada setiap produk yang dipasarkannya. Jaringan Astra Peugeot terdapat di wilayah Jakarta Tangerang, Solo, dan Surabaya.

No Kontak Astra Peugeot:

  • Astra Peugeot Cilandak: (021) 7500 334
  • Astra Peugeot BSD: (021) 3006 2038
  • Astra Peugeot Solo: (0271) 7468 999
  • Astra Peugeot Surabaya: (031) 9914 3008

Astra Peugeot Body Repair: (021) 538 0011

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

PT Altama Surya Anugerah Berikan Perlindungan Hukum Merek Tekiro, Konsumen Jangan Terkecoh Nama Merek Mirip Tekiro

28 Desember 2025 - 18:46 WIB

Jangan Terkecoh Harga Murah, Hati Hati Banyak Beredar Busi NGK Palsu

18 Desember 2025 - 19:13 WIB

Penghujung Tahun 2025 Blazer Indonesia Club Menggelar Rapat Kerja Nasional

14 Desember 2025 - 17:38 WIB

Populer OTOMOTIF