Menu

Mode Gelap
ALTARA Sepatu Trail Running Siap Menjangkau Kebutuhan Pelari Trail Dan Pegiat Luar Ruangan Pilkada Lewat DPRD Lebih Murah dan Kurangi Risiko Korupsi Istana Tanggapi Mens Rea: Nikmati sebagai Stand Up Comedy Pererat Sinergi, LSM Garda Timur Indonesia Jalin Silaturahmi dengan Kodaeral VIII Manado Melalui Letkol Rudy Strategi Prabowo Biayai Program Besar: Dari Hilirisasi-Sita Kebun Sawit Ilegal Program Sekolah Rakyat untuk Putus Mata Rantai Kemiskinan

SOSDIKBUD

Terpilih Secara Aklamasi , Farin Kembali Pimpin KORMI NTB

badge-check


					Terpilih Secara Aklamasi , Farin Kembali Pimpin KORMI NTB Perbesar

INAnews.co.id,Lombok Barat- Sebanyak 10 Ketua KORMI Kabupaten/Kota , 21 induk olahraga rekreasi masyarakat yang ada di Provinsi NTB, sepakat mengusung kembali Nauvar F. Farinduan memimpin Ketua Umum Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia Nasional (KORMINAS) periode 2021-2025 mendatang.

Farin terpilih secara aklamasi, berdasarkan hasil Musyawarah Provinsi (Musprov) I KORMI Provinsi NTB tahun 2021, yang digelar di Hotel Puri Saron Senggigi Minggu (28/11/2021).

“Saya mengucapkan terima kasih kepada semua unsur yang telah memberikan amanah kembali kepada saya untuk memimpin induk olahraga rekreasi,”katanya saat memberikan sambutan.

Ia mengajak Kormi Kabupaten/Kota, dan induk organisasi bersama-sama membangun Kormi kearah yang lebih baik.

“Saya meminta Kormi Kabupaten/Kota dan Induk organisasi agar proaktif melaksanakan kerja-kerja oraganisasi melaui Kormi,”katanya.

Ketua Umum Korminas Hayono Isman memberikan apresiasi tehadap kerja- kerja organisasi yang sudah berjalan dengan baik selama ini.

Hal itu ditandai dengan terbentuknya Ketua Kormi Kabupaten/Kota dan 21 induk organisasi.

Organisasi ini sebagai wadah berhimpun induk-induk organisasi.

Untuk membangun NTB gemilang tidak cukup dengan SDM unggul , tapi fisiknya lembah. Jadi SDM unggul menuju NTB gemilang tidak mungkin terwujud tanpa kebugaran.

“Kami menyakini pemerintah Provinsi NTB akan memberikan perhatian terhadap keberadaan Kormi NTB,”katanya.

Sekretaris Daerah Provinsi NTB Drs. H. L. Gita Ariadi, M. Si memberikan dukungan penuh terhadap keberadaan Kormi NTB.

Ia meyakini organisasi ini akan menjadi besar. Kebangkitan Kormi ini sebagai wadah tempat bergimpun olahraga rekreasi.

“Kormi harus mempersiapkan diri dalam ajang event-event Internasional di Sirkuit Mandalika. Kormi perlu membuat event-event lokal untuk membangkitkan olahraga rekreasi masyarakat,”katanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Adian Husaini: Fikih Dakwah Natsir Jadi Solusi Atasi Bencana di Indonesia

15 Januari 2026 - 19:12 WIB

Dari Gereja Sentani, Zita Anjani Sampaikan Pesan Kasih untuk Indonesia

5 Januari 2026 - 08:31 WIB

Dari Gereja Sentani, Zita Anjani Sampaikan Pesan Kasih untuk Indonesia

Rumah Proses Wayang Kautaman Sukses Menampilkan Pagelaran Kolaborasi “Sayap Jatayu “

16 November 2025 - 20:44 WIB

Populer BUDAYA