Menu

Mode Gelap
Pilkada Lewat DPRD Lebih Murah dan Kurangi Risiko Korupsi Istana Tanggapi Mens Rea: Nikmati sebagai Stand Up Comedy Pererat Sinergi, LSM Garda Timur Indonesia Jalin Silaturahmi dengan Kodaeral VIII Manado Melalui Letkol Rudy Strategi Prabowo Biayai Program Besar: Dari Hilirisasi-Sita Kebun Sawit Ilegal Program Sekolah Rakyat untuk Putus Mata Rantai Kemiskinan Pegawai SPBG Mudah Jadi ASN, Guru Honorer Puluhan Tahun Terabaikan

SOSDIKBUD

Kecewa, PDAM Giri Menang Cekik Warga dengan Tagihan yang Tinggi

badge-check


					Kecewa, PDAM Giri Menang Cekik Warga dengan Tagihan yang Tinggi Perbesar

INAnews.co.id, Lombok Barat – Lagi dan lagi, kekecewaan kembali dirasakan oleh salah satu pelanggan PDAM Giri Menang di BTN Bhayangkara Residence lantaran harus membayar tagihan mencapai 1,7 juta.

Ryan seorang warga yang memiliki rumah di BTN Bhayangkara residence gunung sari, kabuapten lombok barat merasa kecewa dengan pelayanan PDAM, dimana ia sebelumnya telah menutup meteran air karena adanya kebocoran.

“Ia awalnya PDAM saya bocor, jadi saya tutup meterannya, dan saat itu saya bayar 15 ribu lerbulan,”tuturnya

“Setelah itu, kemarin untuk pembayaran bulan november ini ketika saya mau bayar, saya kaget melihat tagihannya yang mencapai 1,7 juta,” tambah Ryan.

Sementara itu, Aldy selaku penggiat sosial merasa perihatin dengan kejadian yang dialami warga BTN Bhayangkara Residence itu.

“Wah ini gak bener perlu kita telusuri itu, masak tagihan yang awalnya 15 ribu tiba tiba naik menjadi 1,7 juta,” ujarnya.

Tak hanya itu, Aldy juga mengatakan bahwa seharusnya pihak PDAM Giri Menang memberikan solusi bukan mencekik masyarakat dengan tagihan yang begitu tinggi.

“Padahal pak dirut infonya mau nyalon bupati, gemana mau jadi bupati nanti disaat jadi dirut aja masyarakat udah di cekik dengan tagihan yang mahal,” ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Adian Husaini: Fikih Dakwah Natsir Jadi Solusi Atasi Bencana di Indonesia

15 Januari 2026 - 19:12 WIB

Dari Gereja Sentani, Zita Anjani Sampaikan Pesan Kasih untuk Indonesia

5 Januari 2026 - 08:31 WIB

Dari Gereja Sentani, Zita Anjani Sampaikan Pesan Kasih untuk Indonesia

Rumah Proses Wayang Kautaman Sukses Menampilkan Pagelaran Kolaborasi “Sayap Jatayu “

16 November 2025 - 20:44 WIB

Populer BUDAYA