Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

DAERAH

Komisi A DPRD Kabupaten Rote Ndao Akan RDP Terkait Desa Dalek Esa

badge-check


					Komisi A DPRD Kabupaten Rote Ndao Akan RDP Terkait Desa Dalek Esa Perbesar

INAnews.co.id, Rote Ndao – Komisi A DPRD Kabupaten Rote Ndao dalam waktu dekat akan panggil Kepala Desa Dalek Esa Ariyanto pandi untuk melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) di gedung DPRD setelah selesai sidang.

Ketua Komisi I DPRD Feky Mikael Boelan saat  ditemui, selasa 21 November 2023 di Kantor DPRD Kabupaten Rote bersama dengan Wakil Ketua komisi I Adrianus Pandi dan anggota Komisi I menyampaikan tujuan Rapat Dengar Pendapat (RDP) akan digelar sehubungan adanya aspirasi yang masuk terkait permasalahan pengelolaan Dana Desa di Desa Dalek Esa kecamatan Rote Barat Daya .

Berdasarkan aspirasi atau pengaduan dari masyarakat Desa Dalek Esa yang mewakili masyarakat Wakil Ketua BPD Desa Dalek Esa Anselmus Nalle.

“Sehubungan dengan adanya aspirasi ini kita akan panggil Kepala Desa Dalek Esa Ariyanto Pandi dan akan kita menggelar RDP guna menindaklanjuti pengaduan masyarakat Desa Dalek Esa yang masuk ke DPRD , namun kita masih menunggu sidang selesai,” ujar Wakil Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Rote Ndao, Adrianus Pandi.

 

 

 

Reporter : Dance Henukh

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango

9 Januari 2026 - 18:59 WIB

Masyarakat Geram, Penimbunan BBM Bersubsidi Terus Menggurita di Minahasa Polda Sulut Diam

8 Januari 2026 - 22:04 WIB

Pantai Pohon Cinta, Ikon Wisata Favorit di Kabupaten Pohuwato, Gorontalo

8 Januari 2026 - 16:13 WIB

Populer DAERAH