Menu

Mode Gelap
Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela AS Terapkan Imperialisme Baru dan Ancam Stabilitas Global Tangkap Maduro FPCI Sebut Tindakan AS di Venezuela Langgar Hukum Internasional

GAYA HIDUP

Jangan Makan Buah Berlebihan

badge-check


					Foto: dok. UPI Perbesar

Foto: dok. UPI

INAnews.co.id, Jakarta– Ade Rai memberikan pandangan kontroversial tentang konsumsi buah. Berbeda dengan anjuran umum, ia justru menyarankan untuk tidak berlebihan makan buah, terutama sebagai pembuka makan.

“Kalau menurut saya, mengawali dengan buah-buahan itu enggak bagus,” ujarnya tegas dalam wawancara di kanal YouTube Helmi Yahya Bicara yang diunggah Senin (29/12/2025). Ade Rai menjelaskan buah modern sudah berbeda dari dulu—tidak ada musim, tidak ada biji, selalu manis, dan bentuknya sempurna.

Ia menganalogikan buah sebagai “natural candy” atau permen alami. “Masalahnya dengan buah, orang selalu bilang buah itu sehat, jadi makannya berlebihan,” jelasnya. Kandungan fruktosa dalam buah yang terlalu manis bisa berkontribusi pada fatty liver disease. Ia lebih menyarankan mengonsumsi sayuran tanpa batas dibanding buah berlebihan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Realitas Beban Ganda yang Masih Dihadapi Perempuan Indonesia

7 Januari 2026 - 08:21 WIB

Lemak Berbahaya Bukan dari Jumlahnya tapi Lokasinya

31 Desember 2025 - 10:13 WIB

Diabetes Tipe 2 Bisa Disembuhkan

31 Desember 2025 - 08:09 WIB

Populer GAYA HIDUP