Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

TNI/POLRI

Masyarakat Keluhkan Tarif Pengurusan SIM di Polres Bitung

badge-check


					Masyarakat Keluhkan Tarif Pengurusan SIM di Polres Bitung Perbesar

INAnews.co.id Bitung- Pelayanan SIM Satuan Lalulintas Polres Bitung di keluhkan oleh masyarakat,terkait nilai pembayaran tarifi biaya pembuatan SIM yang ada di Polres Bitung.

Hal ini di ungkapkan salah satu masyarakat yang pada saat itu baru saja selesai mengurus pembuatan SIM, lelaki yang inisialnya MT ini saat di tanya Redaksi INAnews pada Kamis 22 Agustus 2019 mengaku kalau dirinya baru selesai melakukan pengurusan SIM B II Umum dengan tarif yang luar biasa yaitu Rp 700.000,ungkap MT.

MT juga menceritakan sebelum datang ke Polres dia sudah menelpon salah satu petugas yang ada di Pelayanan SIM berinisial E untuk membuat SIM B II Umum dan E pun langsung menyampaikan ke MT agar supaya datang langsung ke Polres Bitung.

Lanjut MT setelah sampai ke gedung pelayanan SIM MT di mintai persyaratan untuk pembuatan SIM B II Umum, “singkat cerita setelah semua sudah selesai E meminta uang sebesar Rp 700.000, ” tutur MT.

Kemudian lanjut MT bahwa dirinya dan oknum petugas E berteman kalau mungkin tidak berteman sudah pasti di mintai lebih dari itu.

Ketika di konfirmasi ke kasat Lantas AKP Anita Sitinjak melalui pesan singkat WhatsApp, kasat lantas yang baru menjabat di Polres Bitung membantah tentang kejadian tersebut.

” Tidak , tidak benar ” jawab Kasat Lantas kepada Redaksi pada 06 september 2019.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional

9 Januari 2026 - 21:57 WIB

Militer Dituding Lakukan Kekerasan terhadap Warga Aceh yang Kibarkan Bendera Putih

5 Januari 2026 - 19:26 WIB

Mediasi Kasus Dugaan Penipuan JM Berikan Kalarifikasi, LSM GTI Apresiasi Tindakan Kodam XIII/mdk

2 Januari 2026 - 22:49 WIB

Populer TNI/POLRI