Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

METRO

Sambut Perayaan Malam Imlek 2022, Luminor Hotel Kota Gelar Exclusive Dinner

badge-check


					Sambut Perayaan Malam Imlek 2022, Luminor Hotel Kota Gelar Exclusive Dinner Perbesar

INAnews.co.id, Jakarta – Dalam memeriahkan Tahun Baru China yang ke 2537 Kongzili, Luminor Hotel Kota kembali ikut serta dalam perayaan Imlek menggelar exlusive dinner dengan menyajikan paket promo Exclusive Chinese New Year Dinner bagi seluruh customer yang ingin merayakan tahun baru ini.

Acara yang digelar pada Senen Malam 31/1/2022 ini dibuka dengan Live Music dengan persembangan lagu khas-khas imlek, kemudian dilanjutkan dengan persembahan sekilas tarot peruntungan di tahun 2022 dengan shio macan air ini yang dimana customer Exclusive Chinese New Year Dinner ini bisa lanjut dengan konsultasi pribadi mengenai peruntungan ini.

Soesijanto selaku  GM Luminor Kota menuturkan “Kami hadirkan acara untuk menyambut tahun baru Cina dengan meriah, sehingga para tamu dapat merayakan dengan penuh suka cita.”

“Pengunjung juga akan disuguhkan dengan berbagai macam menu pilihan yang memanjakan lidah,” tambahnya.

“Menu tersebut merupakan menu khas perayaan Imlek, dimana kami hadirkan dengan rasa yang enak dan menggugah selera.” 

Lebih lanjut Soesijanto menjelaskan secara detail bahwa dengan memberikan harga Rp 149,999 per pax nya, customer dapat menikmati sajian-sajian khas Imlek bersama keluarga, kerabat,maupun sanak saudara. Disamping itu, dalam perayaan Imlek ini, Luminor Hotel Kota juga memperkenalkan kepada customer sebuah promo baru kerjasama dengan salah satu objek wisata perjalanan Quicksilver Sunda Kelapa Cruise.

Untuk paket menginap & berlayar yaitu paket Stay & Sail dengan harga dimulai dari Rp,1.300.000 yang dimana harapannya semua tamu dalam Exclusive Chinese New Year Dinner ini dapat mencobanya bersama keluarga, kerabat, serta sanak saudara pada kesempatan lainnya.

Dalam acara tersebut, Luminor Hotel Kota menyiapkan pohon Lucky Angpao yang berisi 50 buah voucher menarik seperti voucher menginap hingga voucher untuk menikmati perjalanan dengan sebuah Cruise yang disponsori langsung oleh Quicksilver Sunda Kelapa Cruise.

Sebagai rasa syukur serta ucapan terima kasih karena dukungan yang luar biasa pada setiap kegiatan yang disajikan, “Berlimpahnya angpao yang kami bagikan melambangkan harapan kami di tahun 2022 yang dimana occupancy hotel selalu berlimpah dan semakin meningkat, reservasi restaurant serta MICE event yang akan selalu terisi berlimpah di setiap harinya.” pungkas Soesijanto.

Para customer yang ingin tahu lebih lengkap nya dengan promo-promo ini atau promo lainnya bisa cek melalui Instagram kami di @luminorkota atau juga melalui website di www.luminorhotel.com. Untuk customer yang ingin cek promo langsung datang ke lokasi bisa di alamat jl. Mangga Besar Raya 73 Jakarta Barat 11170 dan telepon di 021-2268-6666.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Kompetisi Bukan Jalan Kepemimpinan Perempuan

7 Januari 2026 - 09:25 WIB

Realitas Beban Ganda yang Masih Dihadapi Perempuan Indonesia

7 Januari 2026 - 08:21 WIB

Perkuat Solidaritas HIPPERPALA Indonesia Gelar Silaturahmi Camp

1 Januari 2026 - 23:09 WIB

Populer HOT ISU