Menu

Mode Gelap
Peringati Anniversary Ke Empat VOID DK Jakarta Menggelar AnniVacation Ke Sukabumi Direktur Utama BEI Mengundurkan Diri usai Insiden Dua Hari Lalu Sidang TPPU Hasbi Hasan: Integritas Jaminan Hakim Bebas Intervensi Legitimasi Pemerintah 80 Persen Vs Demokrasi 20 Persen Marak Makelar Dapur MBG, Kepala BGN Diminta Turun Lapangan Tinjau Dapur 3 T Amien Rais Kritik Rencana Pembukaan Kebun Sawit Baru di Tengah Ancaman Banjir

POLITIK

Mau Daftar Jadi Anggota di Partai Nasdem Kota Mataram ?, Begini Caranya

badge-check


					Mau Daftar Jadi Anggota di Partai Nasdem Kota Mataram ?, Begini Caranya Perbesar

 

INAnews.co.id, Mataram – Dewan Pengurus Partai Nasional Demokarasi (NasDem) Kota Mataram Open Recruitment Anggota Partai bagi seluruh masyarakat Khususnya Kota Mataram. Adapun open recruitment kali ini terbuka bagi masyarakat kota mataram dengan persyaratan & cara pendaftaran sangat mudah.

Ketua DPD Partai Nasdem Kota Mataram, Lalu Fatahillah mengungkapkan pendaftaran kali kita laksanakan dengan cara yang mudah dan pleksibel melalui seluler, melihat kondisi pandemi covid-19 masih berlangsung.

“kita lakukan pendaftaran mudah dan pleksibel, bisa melalui Handphone masing – masing dan terbuka bagi masyarakat kota Mataram khususnya” ungkapnya saat ditemui di seretariat NasDem Kota Mataram jl. Arif Rahman Hakim No. 42 Kota Mataram.

Adapun cara pendaftaran cukup dengan membawa E-KTP, Memliki email & Nomer telephone. Kemudian mengisi form
Secara online di digital.nasdem.id.

Open recruitment kali ini bung fatah sapaan akrabnya ini menambahkan, selain itu juga bisa melakukan pendaftaran melalui pengurus kecamatan masing – masing. “Juga bisa menghubungi sekretariat kecamatan sesuai domisili masing-masing” tuturnya.

Berikut kontak person yang dapat di hubungi lebih lanjut setiap kecamatan. Kec. Ampenan di 087863394777 (Suhendi), Kec. Cakranegara di 087865057333 (Gusti Lipur), kec. Selaparang di 0817368045 (Jaka), kec. Sandubaya di 082237718522 (Abdul Hanan), kec. Sekarbela di 087864048225 (Opik) dan kec. Mataram di 082359263675 (Idrus Jalmonadi).

Ketua garda pemuda NasDem ini menambahkan open recruitment sampai akhir maret 2021. “kita open sampai akhir bulan maret 2021” ungkapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Legitimasi Pemerintah 80 Persen Vs Demokrasi 20 Persen

30 Januari 2026 - 14:12 WIB

Amien Rais Kritik Rencana Pembukaan Kebun Sawit Baru di Tengah Ancaman Banjir

30 Januari 2026 - 09:00 WIB

UU Cipta Kerja Dinilai Permudah Perusakan Lingkungan

29 Januari 2026 - 19:23 WIB

Populer POLITIK