Menu

Mode Gelap
Prabowo Pernah Sebut Cagub Harus Siapkan Rp300 Miliar Maju Pilkada BAT Bank Akui Dana USD 1 Juta Dikuasai, CWIG Ultimatum Pengembalian Secepatnya CBA Desak Kejati Jabar Usut Pengadaan PC di Sekretariat DPRD Kabupaten Bandung Keamanan Susu Bayi Harus Jadi Prioritas Aksi Buruh 15 Januari Akan Digelar di DPR, Bawa 4 Tuntutan CBA: Dugaan Anggaran Pembongkaran 98 Tiang Monorel Rp100 Miliar dan Berpotensi Mark Up

UPDATE NEWS

Duka KSBSI Untuk Pejuang Buruh Indonesia

badge-check


					Duka KSBSI Untuk Pejuang Buruh Indonesia Perbesar

INAnews.co.id, Jakarta – Presiden Konfederasi serikat buruh seluruh Indonesia, Elly Rosita Silaban dan keluarga Besar KSBSI mengucapkan duka cita yang mendalam atas meninggalnya Prof.Dr Muchtar Pakpahan SH MA.

“Pada hari ini seluruh buruh di Indonesia berduka atas berpulangnya Bapak Muchtar Pakpahan pada Minggu malam 21 Maret 2021 di Rumah Sakit Siloam Jakarta.” kata Elly dalam keterangan resminya Senin (22/3/2021).

Ia mengatakan bahwa Muchtar Pakpahan adalah tokoh buruh Nasional maupun Internasional dan satu satunya Tokoh buruh yang berani bersuara di Zaman Orde. “Baru sampai sekarang.perjuangan beliau patuh kita banggakan dan kita Hormati.” terangnya.

“Berkali kali beliau di tahan di penjara gara-gara berjuang untuk kesejahteraan buruh Indonesia juga selalu berjuang untuk Rakyat kecil.” tandas Elly.

Cita-cita Prof. Muchtar Pakpahan untuk mensejahterakan Rakyat Indonesia lewat “Welfare State” atau Negara berkesejateraan. Cita-cita tersebut akan selalu dikenang dan dilanjutkan oleh gerakan buruh di Indonesia.

“Semoga Amal baik bapak Muchtar Pakpahan SH MH di terima di sisi Tuhan yang Maha Esa. Selamat jalan Bapak..Namamu akan selalu kami kenang sepanjang massa.. Amin,” kata Elly.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Prabowo Janji Buka Kampus Kedokteran Gratis untuk Anak Pemulung

13 Januari 2026 - 11:05 WIB

Indonesia Raih Swasembada Beras dengan Produksi Tertinggi Sepanjang Sejarah

13 Januari 2026 - 05:59 WIB

Peringati HBI ke 76, Kantor Imigrasi Soekarno-Hatta Buka Pelayanan Pada Hari Sabtu

12 Januari 2026 - 21:59 WIB

Populer NASIONAL