Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

RAGAM

tvOne Tayangkan Kisah Nyata Film Spesial “Tragedi Bintaro”

badge-check


					Film Spesial “Tragedi Bintaro” Perbesar

Film Spesial “Tragedi Bintaro”

INAnews.co.id, Jakarta – Setelah menayangkan film “22 Menit” di minggu awal bulan ini, tvOne akan kembali menyajikan film spesial akhir pekan ini. Film berjudul “Tragedi Bintaro” yang merupakan film dari kisah nyata kecelakaan kereta Bintaro, akan tayang pada hari Minggu, 19 September 2021, pukul 21.00 WIB.

Salah adegan tayangan spesial Film “Tragedi Bintaro”

Berdasarkan keterangan secara tertulis dari PR tvOne pada Sabtu  (18/09/2021) dijelaskan bahwa Film ini terinspirasi dari kisah nyata seorang korban kecelakaan kereta api Tragedi Bintaro pada tanggal 19 Oktober 1987. Bermula ketika Nenek Minah harus berjuang mengurus kelima cucunya karena anak dan menantunya memutuskan untuk berpisah. Nenek Minah yang diperankan oleh Roldiah Matulessy kemudian berkeinginan membawa cucu-cucunya pindah ke kampung karena tidak sanggup lagi menanggung beban hidup.

Namun, Impian itu kandas ketika terjadi kecelakaan kereta yang mengakibatkan dirinya tewas beserta 4 cucunya. Sementara 1 cucu yang lain, Juned yang diperankan oleh Fery Octora, berhasil selamat dengan kondisi kakinya terjepit bagian kereta.

“Tragedi Bintaro” yang merupakan film dari kisah nyata kecelakaan kereta Bintaro.

Lantas bagaimana kelanjutan nasib Juned yang berusaha bertahan hidup? Saksikan cerita selengkapnya di layar tvOne atau streaming di website tvonenews.com Minggu, 19 September 2021 pukul 21.00 WIB.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Kisah Sukses Pelajar SMA Menggelar Pertandingan Padel Antar Sekolah

23 Desember 2025 - 09:27 WIB

Rayakan Natal dan Tahun Baru dengan Nuansa Kosmik di Hotel 88 Mangga Besar VIII

19 Desember 2025 - 12:55 WIB

Hotel 88 Fatmawati Dipenutup Tahun 2025 Hadirkan New Year Carnaval 2026

19 Desember 2025 - 12:38 WIB

Populer GAYA HIDUP