Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

Uncategorized

Honda Kembali Perkenalkan Varian RS untuk Mobil Honda FIT Generasi Keempat di Jepang

badge-check


					Honda Kembali Perkenalkan Varian RS untuk Mobil Honda FIT Generasi Keempat di Jepang Perbesar

INAnews.co.id, Tokyo –  Honda memperkenalkan kembali varian RS untuk model Honda Fit generasi keempat di Jepang. Varian RS hadir kembali pada model Honda Fit dengan tampilan desain yang lebih sporty serta kualitas berkendara yang lebih baik. Honda Fit tipe RS ini nantinya akan mulai dijual pada musim gugur tahun 2022 ini bersamaan dengan versi minor change dari varian Honda Fit lainnya,09/08/22.

Varian RS pada Honda Fit generasi keempat ini sekaligus menambah ragam varian yang sebelumnya telah ada yaitu; Basic, Home, Luxe serta Crosstar sehingga konsumen dapat memilih tipe / varian sesuai dengan kebutuhan dan juga lifestyle nya masing-masing.

Honda Fit tipe RS menggunakan desain baru pada bagian front grille, front & rear bumpers, rear spoiler. Khusus untuk varian RS e: HEV kini dilengkapi fitur baru berupa deceleration selector serta drive mode switch yang dapat disesuaikan dengan keinginan pengemudinya ketika berkendara.

Generasi keempat dari Honda Fit ini juga telah dilengkapi dengan teknologi Honda Sensing. Model ini diluncurkan pertama kali di dunia pada ajang pameran Tokyo Motor Show bulan Oktober 2019 lalu sebelum mulai resmi diproduksi massal serta dijual ke konsumen pada awal tahun 2020.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Komentar

  1. Edoy

    Semakin Keren … Fit listrik keluar gak ya

    Balas
semua sudah ditampilkan
Baca Juga

Ketua Pusaka NTB Tegaskan Isu BTT Pemprov NTB Bersifat Konstruktif Demi Kondusivitas Jelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

22 Desember 2025 - 20:29 WIB

Setelah Ramai Diberitakan, EO HUT Kota Baubau Akhirnya Lunasi Honor Penampil Lokal

1 November 2025 - 15:40 WIB

Bridgestone dan Walikota Bekasi Dukung Program Institut STIAMI

29 September 2025 - 16:09 WIB

Bridgestone dan Walikota Bekasi Dukung Program Institut STIAMI
Populer Uncategorized