Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

EKONOMI

Penyerahan Sertifikat HACCP Bagi Penerima Fasilitasi Pendampingan HACCP

badge-check


					Penyerahan Sertifikat HACCP Bagi Penerima Fasilitasi Pendampingan HACCP Perbesar

INAnews.co.id,  Jakarta  – Direktur Pengembangan Ekspor Produk Primer, Merry Maryati menyerahkan Sertifikat Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) atas nama PT Menara Pangan Desa (MPD), penerima fasilitasi pendampingan sertifikasi HACCP bertempat di Wonosobo Jawa Tengah, Jumat (12/01/2024). Sertifikat diterima oleh perwakilan PT MPD, Ricardo Petricius Utoyo dan Maulana.

PT MPD berhasil menyelesaikan program pendampingan dan fasilitasi sertifikasi HACCP yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional dalam 3 tahapan selama 5–6 bulan di tahun 2023.

Program pendampingan sertifikasi HACCP bertujuan untuk meningkatkan daya saing produk ekspor Indonesia melalui jaminan terhadap keamanan pangan.

PT MPD merupakan perusahaan pengolahan buah-buahan menjadi aneka keripik buah, seperti pisang, salak, labu, nangka, apel, dan nanas.

Dalam produksi, PT MPD memberdayakan hasil buah-buahan lokal sekitar Wonosobo dan wilayah Jawa Tengah lainnya. Dalam kunjungan ini, Direktur Merry berkesempatan meninjau pabrik dan melakukan diskusi seputar hasil pendampingan HACCP dan partisipasi PT MPD pada TEI ke-38 Tahun 2023.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Kontrak Sewa Kapal PLN Energi Primer Capai Rp16 Triliun, CBA : Nilainya Triliunan Tapi Dianggap Seperti Kuitansi Kosong

7 Januari 2026 - 07:22 WIB

Target Pertumbuhan 5,4 Persen Sulit Tercapai, Konsumsi dan Kredit Melemah

5 Januari 2026 - 23:39 WIB

CBA Desak Kejagung Panggil Djony Bunarto Tjondro Terkait Dugaan Korupsi Impor BBM Pertamina

5 Januari 2026 - 06:31 WIB

Populer EKONOMI