Menu

Mode Gelap
Prabowo Pernah Sebut Cagub Harus Siapkan Rp300 Miliar Maju Pilkada BAT Bank Akui Dana USD 1 Juta Dikuasai, CWIG Ultimatum Pengembalian Secepatnya CBA Desak Kejati Jabar Usut Pengadaan PC di Sekretariat DPRD Kabupaten Bandung Keamanan Susu Bayi Harus Jadi Prioritas Aksi Buruh 15 Januari Akan Digelar di DPR, Bawa 4 Tuntutan CBA: Dugaan Anggaran Pembongkaran 98 Tiang Monorel Rp100 Miliar dan Berpotensi Mark Up

KEUANGAN

Rupiah Hari Ini Ditutup Naik karena Dipengaruhi Ini

badge-check


					Foto: dok. istimewa Perbesar

Foto: dok. istimewa

INAnews.co.id, Jakarta– Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu naik dipengaruhi oleh pernyataan dovish dari pejabat bank sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed terkait rencana penurunan Fed Funds Rate (FFR) di pertemuan Desember 2024.

Pada akhir perdagangan Rabu, rupiah menguat sembilan poin atau 0,05 persen menjadi Rp15.937 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp15.946 per dolar AS.

“Pernyataan dovish dari pejabat The Fed terkait rencana cut rate di pertemuan tengah bulan ini,” kata analis Bank Woori Saudara Rully Nova, Rabu, dikutip Antara.

Rully menuturkan pemotongan suku bunga kebijakan bank sentral AS Fed Funds Rate diperkirakan 25 basis poin menjadi 4,25 persen.

Dari domestik, capital outflow yang besar di pasar keuangan masih terjadi sehingga menjadi faktor pemberat bagi rupiah menguat.

“Penyebab capital outflow karena spread bunga sudah tidak menarik lagi bagi investor asing dan tren peningkatan risiko fiskal,” ujarnya.

Kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) Bank Indonesia pada Rabu melemah ke level Rp15.957 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp15.950 per dolar AS.

*Sumber: Antara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

CBA: Dugaan Anggaran Pembongkaran 98 Tiang Monorel Rp100 Miliar dan Berpotensi Mark Up

13 Januari 2026 - 14:13 WIB

INDEF: Tata Kelola Jadi Kunci Suksesnya MBG dan Danantara

12 Januari 2026 - 16:44 WIB

Danantara Proyeksi Dongkrak PDB 3 Persen di Awal

12 Januari 2026 - 14:38 WIB

Populer EKONOMI