Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

TNI/POLRI

Tiga Ribu Lebih Orang Ditangkap saat Demonstrasi Agustus

badge-check


					Foto: dok. ist Perbesar

Foto: dok. ist

INAnews.co.id, Jakarta– Ketua Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI) Muhammad Isnur mengungkap data mengejutkan terkait korban demonstrasi baru-baru ini (akhir Agustus). Hingga kini tercatat 3.337 orang ditangkap dan 1.042 orang dibawa ke rumah sakit akibat kekerasan aparat.

“Ada yang dipentung, ada yang diinjak, ada yang dipiting – ada yang macam-macam. Killing field, Bang. Ini ladang pembantaian sebenarnya di lapangan,” ungkap Isnur dalam wawancara dengan Abraham Samad di channel YouTube Abraham Samad Speak Up diunggah Jumat.

Isnur menyoroti brutalitas aparat yang menurutnya sudah terjadi berulang kali, tidak hanya pada demonstrasi kali ini. Dia mencontohkan kasus Randi Yusuf yang meninggal pada 2019 dan berbagai kekerasan dalam demo 2020 hingga Mei 2025.

“Kepolisian tidak lagi punya pegangan hak asasi manusia, demokrasi dan konstitusi dalam menghadapi demonstrasi,” kritik Isnur, yang juga menyayangkan apresiasi kenaikan pangkat untuk polisi yang luka saat menangani demo.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional

9 Januari 2026 - 21:57 WIB

Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru

9 Januari 2026 - 11:15 WIB

Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

9 Januari 2026 - 08:39 WIB

Populer NASIONAL