Menu

Mode Gelap
Parpol di Indonesia Dinilai Bukan Partai Sejati, Melainkan “Perusahaan Keluarga” Mengapa Kasus Pidana Pemilu Jarang Diproses? Ahli Ungkap Sistem “Berputar-putar” Ketujuh Komisioner KPU Pernah Dihukum karena Pelanggaran Etika Ahli: Sistem Pilkada Lewat DPRD Justru Picu Transaksi Politik Lebih Parah Prabowo Pernah Sebut Cagub Harus Siapkan Rp300 Miliar Maju Pilkada BAT Bank Akui Dana USD 1 Juta Dikuasai, CWIG Ultimatum Pengembalian Secepatnya

TNI/POLRI

Peduli Covid-19, Akabri 2001 Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga di Majalengka

badge-check


					Peduli Covid-19, Akabri 2001 Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga di Majalengka Perbesar

INAnews.co.id, Jakarta – Kapolres Majalengka, AKBP Dr. Bismo Teguh Prakoso, S.H., S.I.K., M.H.,didampingi Dandim 0617/Majalengka, Letkol Inf. Hary Subarkah, P.S.C., M.Sc., membagikan bantuan sembako sebanyak 1200 Paket kepada warga secara door to doot di Lingkungan Cibiuk Kelurahan Cicurug, Majalengka, Kamis (21/05/2020).

Pembagian ini dilakukan secara serentak Akabri 2001 se-Indonesia sebagai bentuk kepedulian dengan sesama atas dampak pandemi covid-19.

“Ini kita lakukan untuk meningkatkan solidaritas dan kepedulian dengan sesama di bulan suci Ramadhan kepada masyarakat yang terdampak Covid-19 khususnya di Majalengka,” kata Kapolres yang didampingi Dandim 0617/Majalengka yang merupakan sama-sama Akabri 2001 ini.

Ditambahkan, Polisi Lulusan Terbaik Akpol 2001 ini, Baksos ini tidak hanya dilaksanakan di Majalengka saja. Seluruh Akabri 2001 se-Indonesia, juga melaksanakannya.

Kapolres Majalengka ini juga berharap bantuan yang disalurkan bisa membantu meringankan beban masyarakat ditengah merebaknya wabah virus Corona, kemudian bantuan yang diberikan tersebut bisa dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dan bisa diam dirumah selama PSBB berlangsung.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional

9 Januari 2026 - 21:57 WIB

Militer Dituding Lakukan Kekerasan terhadap Warga Aceh yang Kibarkan Bendera Putih

5 Januari 2026 - 19:26 WIB

Mediasi Kasus Dugaan Penipuan JM Berikan Kalarifikasi, LSM GTI Apresiasi Tindakan Kodam XIII/mdk

2 Januari 2026 - 22:49 WIB

Populer TNI/POLRI