Menu

Mode Gelap
Ketujuh Komisioner KPU Pernah Dihukum karena Pelanggaran Etika Ahli: Sistem Pilkada Lewat DPRD Justru Picu Transaksi Politik Lebih Parah Prabowo Pernah Sebut Cagub Harus Siapkan Rp300 Miliar Maju Pilkada BAT Bank Akui Dana USD 1 Juta Dikuasai, CWIG Ultimatum Pengembalian Secepatnya CBA Desak Kejati Jabar Usut Pengadaan PC di Sekretariat DPRD Kabupaten Bandung Keamanan Susu Bayi Harus Jadi Prioritas

UPDATE NEWS

Roni Muhtar Tegaskan, Pengelolaan Data Kependudukan Harus Simultan

badge-check


					Roni Muhtar Tegaskan, Pengelolaan Data Kependudukan Harus Simultan Perbesar

INAnews.co.id, Baubau – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Baubau, Dr. Roni Muhtar, M.Pd. menegaskan agar pengelolaan data kependudukan Kota Baubau harus dilaksanakan secara simultan, dengan pihak terkait dan bersesuaian dengan perundang-undangan yang berlaku.

Hal ini ditegaskan Sekda Baubau Dr Roni Muhtar, M.Pd saat memberikan sambutan dalam Rakor Penyamaan Persepsi Pemanfaatan data dan Hak Akses beddasrkan Permendagri No.102 tahun 2019 tentang pemberian hak dan pemanfaatan data kependudukan. Rakor digelar di ruang rapat Wali Kota Baubau Kamis ( 18/03/2021).

Menurut Roni Muhtar, Unit kerja terkait dengan kependudian ini harus bisa bekerja dengan baik dan memastikan data warga tercatat secara benar. “Pastikan koordinasinya berjalan baik. Capil-KPU-Para Camat harus jelas mekanismenya, tentukan regulasinya soal serah data. Pastikan sesuai dengan aturan yang berlaku,” paparnya.

Rakor yag dipandu langsung Kadis Dukcapil Kota Baubau, Drs. Arif Basari, M.Si menghadirkan beberapa unit kerja terkait diantaranya Diskominfo,, Dinas Kesehatan , Dinas Sosial, Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Bahkan secara eknis hadir pula Ketua KPU Kota Baubau Edy Sabara, SP bersama komisioner dan sekretaris KPU.

Sementara itu, Kadis Dukcapil Kota Baubau Arif Basari mengungkapkan, data terakhir penduduk Kota Baubau adalah 158.717 jiwa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Peringati HBI ke 76, Kantor Imigrasi Soekarno-Hatta Buka Pelayanan Pada Hari Sabtu

12 Januari 2026 - 21:59 WIB

Gakeslab Indonesia Salurkan Bantuan Korban Bencana Alam Sumatera Dan Rehabilitasi RSUD Aceh Tamiang

10 Januari 2026 - 13:06 WIB

Masyarakat Geram, Penimbunan BBM Bersubsidi Terus Menggurita di Minahasa Polda Sulut Diam

8 Januari 2026 - 22:04 WIB

Populer UPDATE NEWS