Menu

Mode Gelap
Muhammadiyah Tegaskan ‘Aliansi Muda Muhammadiyah’ Bukan Sikap Resmi Organisasi Dibawah Kepemimpinan Listyo Sigit Polri Hadir Sebagai Aktor Pembangunan Nasional Destinasi Wisata Alam Menarik di Kabupaten Bone Bolango Ketahuan ‘Kumpul Kebo’ Siap-siap Dipidana di KUHP Baru Amien Rais Sebut KUHP Baru Gerbang Otoritarianisme Mendesak Indonesia Kritik Keras Kebijakan AS soal Venezuela

PERISTIWA

Meski Kabut Asap, Aktifitas Bandara Sultan Syarif Pekanbaru berjalan Normal

badge-check


					Meski Kabut Asap, Aktifitas Bandara Sultan Syarif Pekanbaru berjalan Normal Perbesar

INAnews.co.id , Pekanbaru – Kabut asap masih selimuti Pekanbaru, Riau. Beberapa obyek vital, salah satunya Bandara Sultan Syarif, Pekanbaru.

Kendati demikian, aktifitas kedatangan dan keberangkatan berjalan normal.

Beberapa warga menuturkan, hari ini kabut sedikit kembali turun setelah 3 hari sebelumnya berangsur cerah.Udara beberapa hari yang lalu serasa segar tidak seperti beberapa pekan terakhir yang beraroma tajam seperti bekas kebakaran sampah.

Begitu Kiky membuka pintu usai salat Subuh, langit terlihat cerah tidak seperti beberapa pekan terakhir. Meski demikian, aroma asap masih tercium.

“Mudah-mudahan hujan bisa turun lagi agar api di lahan gambut benar-benar padam,” katanya.

Dari pantauan, pada pukul 14.00 WIB, kabut tipis masih menyelimuti sekitar bandara. Namun, tidak berarti aktifitas terganggu. Penumpang datang dan pergi masih berdatangan, begitupula dengan penyedia jasa transportasi yang bisa langsung dijumpai di pintu keluar Bandara.

Kepolisian Daerah Riau dan Stakeholder terkait terus berupaya melakukan pemadaman di beberapa lahan di Kampar, Siak, dan Pelalawan. Tantangan mereka adalah lahan Gambut kering yang jadi sebab Karhutla.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Keterlibatan Pemerintah dalam Teror YouTuber Diragukan

7 Januari 2026 - 16:44 WIB

Insiden Mobil SPPG Tabrak Siswa SD, BGN Akan Investigasi

11 Desember 2025 - 16:14 WIB

Banjir Bandang Tiga Provinsi Ulah Manusia

4 Desember 2025 - 12:44 WIB

Populer PERISTIWA