INAnews.co.id, Jakarta – Menjelang penutupan pameran WCF 2019 (24/11), dilaksanakan jaa untuk mendapatkan grand prize berupa 1 unit mobil Suzuki New SX4 S-Cross, 2, Unit motor Kawasaki W 175, 3 pasang cincin pernikahan Frank & Co, 5 unit Samsung Galaxy S10. Pengundian dilangsungkan di area Plenary Hall Jakarta Convention Center dengan ribuan calon pengantin pada pukul 21.30 WIB. Dan disaksikan oleh segenap jajaran Kementerian Sosial RI, Dinas Sosial Pemprov DKI Jakarta, Kepolisian RI, Notaris, serta pihak penyelenggara yaitu Weddingku dan Dyandra Promosindo.

“Selama tiga hari penyelenggaraan WCF 2019, kami mengumpulkan lebih dari 55 ribu kupon yang berhak mengikuti undian doorprize. Kupon undian didapatkan dengen melakukan transaksi dengan nilai minimal Rp500.000 berlaku kelipatan hingga maksimal Rp 10.000.000. Secara total, jumlah transaksi pada WCF 2019 mencapai lebih dari Rp350 miliar, naik sekitar 16% dibanding tahun lalu,” ujar Apriani. Peningkatan jumlah transaksi menjadi sinyal positif bagi perkembangan industri pernikahan di Indonesia.

Daftar pemenang doorprize Wedding Celebration Festival (WCF) 2019 adalah:
No Jenis Hadiah No. Voucher Nama Pemenang
1 1 Unit Samsung Galaxy S 10 164XX Gustin Kartika Rachman
2 1 Unit Samsung Galaxy S 10 023XX Oktaviani
3 1 Unit Samsung Galaxy S 10 575XX Agnes Susanto
4 1 Unit Samsung Galaxy S 10 442XX Indah Lestari
5 1 Unit Samsung Galaxy S 10 0698XX Gabriele Ramadhan
6 1 set cincin Frank & Co 172XX Tjan Intenny Hartanto
7 1 set cincin Frank & Co 065XX Anggita Aisha
8 1 set cincin Frank & Co 01XX Maria Puspita
9 1 Unit motor Kawasaki W175 166XX Pita Ranata
10 1 Unit motor Kawasaki W175 287XX William Surya Tenggara
11 1 unit mobil New SX4 S-Cross 156XX Bildy Travirnalky S
Bagi para calon pengantin yang tidak sempat hadir di pameran WCF 2019 ataupun para calon pengantin yang akan mempersiapkan pernikahannya di tahun depan, tidak perlu khawatir karena Weddingku dan Dyandra Promosindo akan hadir kembali di Jakarta Convention Center, pada Indonesia Dream Wedding Festival (IDWF) 2020 pada 17 – 19 Januari 2020.






